Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI SIDIKALANG
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Pemohon Termohon Status Perkara
3/Pid.Pra/2018/PN Sdk AZHAR BINTANG 1.PANWASLU KABUPATEN DAIRI
2.Kapolri Cq. Kapolda Sumut Cq. Kaplores Dairi Cq. Penyidik pada sentra Gakkumdu Panwaslu Kabupaten Dairi
Minutasi
Tanggal Pendaftaran Rabu, 12 Sep. 2018
Klasifikasi Perkara Lain-lain
Nomor Perkara 3/Pid.Pra/2018/PN Sdk
Tanggal Surat Rabu, 12 Sep. 2018
Nomor Surat 1
Pemohon
NoNama
1AZHAR BINTANG
Termohon
NoNama
1PANWASLU KABUPATEN DAIRI
2Kapolri Cq. Kapolda Sumut Cq. Kaplores Dairi Cq. Penyidik pada sentra Gakkumdu Panwaslu Kabupaten Dairi
Kuasa Hukum Termohon
Petitum Permohonan

Perihal : Permohonan Praperadilan.

 

 

Kepada Yth :

Ketua Pengadilan Negeri Sidikalang

di-

Pengadilan Negeri Sidikalang.

 

 

 

Dengan hormat,

Kami yang bertandatangan dibawah ini :

  1. MUHAMMAD TAUFIK, SH.
  2. AZWARDI, SH.
  3. A.KADIR, SH.
  4. ARIE PERMATA, SH.
  5. SAM’UN MUCHLIS, SH.

Masing-masing merupakan advokat atau pengacara pada kantor Advokat/Konsultan Hukum Muhammad Taufik, SH. & Partner beralamat Jln. H. Adam Malik, No.01, Kel. Thehok, Kec. Jambi Selatan, Kota Jambi, Prov. Jambi No. Hp: 0812 7430 7987, Berdasarkan Surat Kuasa Khusus Nomor: 001/MT/PP/IX/2018 tanggal 07 September 2018,bentindak untuk dan atas nama : AZHAR BINTANG, Jenis kelamin Laki-laki, umur 49 tahun, Pekerjaan Wiraswasta, Agama Islam, beralamat di Jl. Sisingamangaraja No. 223, Kel. Sidikalang, Kec. Sidikalang, Kab. Dairi, Prov. Sumatera Utara, selanjutnya disebut sebagai pihak PEMOHON;

 

Pihak Pemohon Praperadilan dengan ini hendak mengajukan Permohonan Praperadilan terhadap:

  1. PANWASLU KABUPATEN DAIRI, alamat Jln. Pegagan no.10 Kota Sidikalang Kabupaten Dairi, Provinsi Sumatera Utara, untuk selanjutnya disebut sebagai TERMOHON I;
  2. KEPALA KEPOLISIAN REPUBLIK INDONESIA. Cq. KEPALA  KEPOLISIAN DAERAH MEDAN .Cq. KEPALA KEPOLISIAN RESORT DAIRI Cq PENYIDIK pada SENTRA GAKKUMDU PANWASLU KABUPATEN DAIRI alamat Jl. Sisingamangaraja Sidikalang, Kota Sidikalang, Kabupaten Dairi, Sumatera Utara, untuk selanjutnya disebut sebagai TERMOHON II;
Pihak Dipublikasikan Ya